Please Enable Javascript for Optimal Feature Usage Then Refresh This Page

STUDIO GHIBLI

Digital Art, Illustration

3046 4 0

STUDIO GHIBLI

Digital Art, Illustration


Studio Ghibli by Muhammad ilham  (Ilhmdc),seni digital,ilustrasi
Hayao miyazaki and studio ghibli
Studio Ghibli by Muhammad ilham  (Ilhmdc),seni digital,ilustrasi
Cihiro and kaonashi - Spirited away 2001
Studio Ghibli by Muhammad ilham  (Ilhmdc),seni digital,ilustrasi
Haku and Cihiro - Spirited Away 2001
Studio Ghibli by Muhammad ilham  (Ilhmdc),seni digital,ilustrasi
Totoro - My Neighbor Totoro 1988
Studio Ghibli by Muhammad ilham  (Ilhmdc),seni digital,ilustrasi
Ponyo - Ponyo on the Cliff 2008
Studio Ghibli by Muhammad ilham  (Ilhmdc),seni digital,ilustrasi
Arrietty - The Secret World of Arrietty 2010
Studio Ghibli by Muhammad ilham  (Ilhmdc),seni digital,ilustrasi
Porco - Porco Rosso 1992
Studio Ghibli by Muhammad ilham  (Ilhmdc),seni digital,ilustrasi
San and Moro no Kimi - Pricess Mononoke 1997
Studio Ghibli by Muhammad ilham  (Ilhmdc),seni digital,ilustrasi
Kiki and Jiji - Kiki's Delivery Service 1989
Studio Ghibli by Muhammad ilham  (Ilhmdc),seni digital,ilustrasi
Calcifer - Howl's Moving Castle 2004
Studio Ghibli by Muhammad ilham  (Ilhmdc),seni digital,ilustrasi
the Robot of Laputa - Laputa: Castle in the Sky 1986
You've liked some projects from this user.

VISITOR COMMENTS
Please log in to post visitor message..
 
PROJECT BY

ABOUT THE PROJECT
Studio ghibli mempunyai banyak sekali karya. Karya mereka bukan hanya memberi inspirasi namun juga dapat memberi semangat untuk berimajinasi dan berkreasi lebih. Karya animasi dari studio ghibli berbeda sekali dengan garapan animasi lainnya, unsur cerita dari karya mereka membuat kita seakan mengerti apa pesan yang disampaikan oleh pembuat karya.
Dari studio ghibli muncullah sosok yang membuat karya animasi mereka nampak hidup, yaitu Hayao Miyazaki. Diantara film-film animasi tersukses Miyazaki adalah Princess Mononoke dan Spirited Away. Film-film karyanya banyak menggunakan tema hubungan manusia dengan alam dan teknologi, serta sulitnya menjaga etika perdamaian. Protagonis dalam film-filmnya seringkali adalah perempuan atau wanita muda yang berpendirian kuat dan mandiri; musuhnya, di lain pihak, umumnya adalah tokoh yang ambigu dari sisi moral serta mempunyai sifat-sifat yang baik pula.

Uploaded 22 December 2015

TAGS

STATISTICS
3046 views
4 likes
0 comments