Please Enable Javascript for Optimal Feature Usage Then Refresh This Page

AD SERIES: JAKARTA BIENNALE

Advertising, Digital Art, Graphic Design, Illustration

515 0 0

AD SERIES: JAKARTA BIENNALE

Advertising, Digital Art, Graphic Design, Illustration


Ad Series: Jakarta Biennale by Cornelia Lam (crnell),periklanan,seni digital,desain grafis,ilustrasi
Ad Series: Jakarta Biennale by Cornelia Lam (crnell),periklanan,seni digital,desain grafis,ilustrasi
Ad Series: Jakarta Biennale by Cornelia Lam (crnell),periklanan,seni digital,desain grafis,ilustrasi
You've liked some projects from this user.

VISITOR COMMENTS
Please log in to post visitor message..
 
PROJECT BY

ABOUT THE PROJECT
Tugas Universitas.
Brief: mendesain ulang ad series untuk art event Jakarta Biennale.

Jakarta Biennale adalah pameran seni bertema kritik sosial, politikal, maupun lingkungan terhadap Indonesia terutama Jakarta. Taglinenya, "Maju Kena Mundur Kena" menggambarkan keadaan pelik Indonesia sekarang ini. Gerobak sebagai logonya mendukung tagline ini serta memperlihatkan bahwa tema pameran ini akan sangat dekat dengan rakyat, sebab gerobak sangat dekat dengan kehidupan sehari-hari rakyat Indonesia terutama Jakarta.

Terinspirasi dari Sachin Teng, saya menggambarkan gerobak yang terbelah dan mengeluarkan megaphone dari dalamnya. Megaphone merupakan simbol dari mengeluarkan pendapat. Dari penggambaran ini, saya ingin memperlihatkan bahwa dari tema yang tampak sederhana dan down-to-earth ini (gerobak) terkandung makna yang lebih dalam, yaitu pendapat-pendapat yang dapat mengubah NKRI. Dari penggambaran ini juga tampak bahwa pendapat-pendapat yang disuarakan dalam pameran ini bersumber dari rakyat sendiri. Desain ini memiliki "arah" yang kuat untuk mendukung taglinenya, "Maju Kena Mundur Kena".

Uploaded 12 September 2016

TAGS

STATISTICS
515 views
0 likes
0 comments